-
Aceh | 1 bulan laluTiga Alumni dan Satu Santri Dayah Insan Qurani Juara MTQ Nasional 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak tiga alumni dan satu santri Dayah Insan Qurani (IQ) berhasil meraih juara pada Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Nasional ke-XXX tahun 2024 yang berlangsung di Samarinda, Kalimantan Timur.
-
Ekonomi | 1 bulan laluNilai Transaksi Ekonomi MTQ Nasional 2024 Tembus Rp1,1 Triliun
DIALEKSIS.COM | Samarinda - Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Nasional XXX di Samarinda, yang berlangsung dari 6 - 16 September 2024, tidak hanya berdampak bagi sisi spiritual, tetapi juga mendorong pertumbuhan ekonomi. Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Pemprov Kaltim) memperkirakan, nilai transaksi ekonomi yang dicapai menembus angka Rp1,1 triliun.
-
Nasional | 1 bulan laluKaltim Juara Umum MTQ Nasional 2024
DIALEKSIS.COM | Samarinda - Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Tingkat Nasional XXX Tahun 2024 di Provinsi Kalimantan Timur menghantarkan tuan rumah sebagai Juara Umum.
-
Nasional | 1 bulan laluSeni Kaligrafi Digital Perdana Digelar di MTQ Nasional 2024
DIALEKSIS.COM | Samarinda - Seni kaligrafi digital, yang memanfaatkan teknologi komputer dan perangkat grafis, menjadi cabang lomba baru dalam Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Nasional. Lomba ini menghadirkan pengalaman baru bagi peserta dan juri. Kaligrafi tidak lagi hanya dikerjakan pada media konvensional seperti kertas atau kanvas.
-
Nasional | 1 bulan laluKemenag Bagikan 1.200 Mushaf Al-Quran Gratis di Expo MTQ Nasional
DIALEKSIS.COM | Samarinda - Unit Percetakan Al-Qur’an (UPQ) Kementerian Agama (Kemenag) membagikan 1.000 mushaf Al-Qur’an dan 200 terjemahan secara gratis dalam Pameran Expo MTQ Nasional XXX di Samarinda, Kalimantan Timur. Pembagian dilakukan di stan pameran Kemenag.
-
Aceh | 1 bulan laluLepas Kafilah Aceh Berlaga MTQ Nasional ke-30, Pj Gubernur Janjikan Bonus Umrah
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, melepas keberangkatan kafilah Aceh untuk berkompetisi pada ajang Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat nasional ke-30 yang digelar di Kota Samarinda, Provinsi Kalimantan Timur. Acara pelepasan tersebut berlangsung di Pendopo Gubernur Aceh, Rabu (4/9/2024).
-
Berita | 4 bulan laluDua Polisi Aceh Harumkan Nama Korps dengan Prestasi di MTQ Nasional
DIALEKSIS.COM | Aceh - Untuk pertama kalinya dalam sejarah, dua personel kepolisian aktif dari Aceh terpilih sebagai peserta Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Nasional ke-XXX di Samarinda. Prestasi ini menjadi kebanggaan tersendiri bagi Polda Aceh dan institusi kepolisian secara umum.
-
Aceh | 5 bulan laluPersiapan MTQ Nasional 2024, DSI Aceh Minta Kabupaten/Kota Kirim Peserta Training Camp
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Syariat Islam (DSI) Aceh mengirim surat kepada Bupati dan Wali Kota se-Aceh untuk pemanggilan peserta TC MTQN 2024 tahap seleksi angkatan 4.
-
Nasional | 11 bulan lalu165 Peserta dari Lima Benua Ikuti Prakualifikasi MTQ Internasional
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam (Dirjen Bimas Islam) Kementerian Agama (Kemenag) Kamaruddin Amin membuka gelaran Pra Kualifikasi MTQ Internasional ke-4 di Jakarta. Pra Kualifikasi MTQ Internasional ke-4 diikuti 165 peserta yang lolos tahap administrasi. Mereka berasal dari lima benua, terdiri dari 77 peserta dari Afrika, 4 Amerika, 64 Asia, 2 Australia, dan 15 Eropa.
-
Aceh | 3 tahun laluWakili Aceh di MTQ Nasional, Kakankemenag Simeulue: Semoga Lahir Luthfia-Luthfia Baru Nantinya
-
Aceh | 3 tahun laluTim Fahmil Putri Aceh Masuk Semifinal MTQ Nasional